-->

Rudi memiliki sekantong kelereng. Enam di antaranya berwarna merah dan empat berwarna kuning. Rudi mengambil tiga kelereng sekaligus dari kantong.

Rudi memiliki sekantong kelereng. Enam di antaranya berwarna merah dan empat berwarna kuning. Rudi mengambil tiga kelereng sekaligus dari kantong. Peluang terambil dua kelereng merah dan satu kelereng kuning sebesar...

A. 2/3
B. 1/2
C. 1/3
D. 3/10
E. 1/4

Jawaban: B

Pluang ialah besarnya kemungkinan atau peluang berjalannya satu peristiwa

Jumlah kelereng = 6 + 4 = 10
Banyak anggota ruang sampel = banyak cara pengambilan 3 kelereng dari 10 kelereng = n(s).


Banyak cara pengambilan 2 kelereng merah dan 1 kelereng kuning = n(K)


Peluang terambil dua kelereng merah dan satu kelereng kuning:

Jadi, peluang bola yang terambil dua kelereng merah dan satu kelereng kuning adalah 1/2

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel